FGD – Inovasi Teknologi Pertanian, Peternakan, dan Perikanan dalam Pemulihan Ekonomi Jawa Barat
Mobile Laboratorium Biosafety Level (Lab BSL-2) merupakan laboratorium yang bersifat mobile atau dapat dipindah-pindah sehingga dapat ditempatkan ke daerah-daerah yang belum memiliki laboratorium BSL-2 untuk memudahkan pelaksanaan uji Polymerase Chain Reaction (PCR) dalam rangka mendeteksi Covid-19. Mobile lab BSL-2 ini telah mengikuti standar Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), yang dilengkapi sejumlah peralatan yang mendukung pemeriksaan swab […]Read More